Notification

×

Kategori Berita

Cari Berita

Iklan

Iklan

SATPOLAIRUD HIMBAU NELAYAN WASPADA CUACA BURUK

Selasa, 11 November 2025 | November 11, 2025 WIB Last Updated 2025-11-11T11:31:06Z

 


himbauan potensi terjadinya cuaca buruk, dilalukan secara rutin oleh Satuan Polisi Satpolairud Polres Situbondo. patroli di tengah laut, salah satu cara mendatangi nelayan pancing ataupun perahu wisata untuk tetap waspada.

seperti di kawasan wisata Kecamatan Bungatan, hingga perairan kalbut di Kecamatan Mangaran. tak hanya himbauan, bentuk kepedulian Polisi laut dan udara bagikan alat keselamatan sar. life jaket dan boy fiber di berikan ke nelayan pancing dan perahu wisata secara gratis. 

memasuki musim penghujan, satpolairud secara berkala patroli dan sosialisasi keselamatan di sepanjang pesisir Situbondo.


ANDY NURCHOLIS, JTV .

×
Berita Terbaru Update